Dapatkan informasi dan insight terbaru seputar ekosistem Assemblr, teknologi imersif, dan industri EdTech dalam satu tempat.
Pernahkah kamu berpikir, betapa mudahnya kalau bisa buat game atau proyek yang sulit tanpa perlu coding? Kini, Assemblr punya solusinya! Perkenalkan, Visual Code (Beta)!
Visual Code adalah fitur terbaru Assemblr yang kini dapat diakses di Assemblr Studio dan Assemblr EDU. Dengan Visual Code, kamu dapat membuat proyek kreatif apapun tanpa perlu bisa coding, karena coding sudah dibuat dalam bentuk blok.
Visual Code sangat mudah dipakai untuk mewujudkan ide-ide kamu hanya dengan beberapa klik, bisa untuk membuat apapun! Entah itu untuk membuat games, presentasi interaktif, atau proyek kreatif lainnya.
Siapa pun kamu, baik itu guru, siswa, programmer professional, atau bahkan anak-anak, Visual Code memudahkan kamu untuk:
Visual Code di Assemblr menggunakan bahasa pemrograman visual berbentuk blok sehingga memungkinkan kamu untuk drag and drop setiap blok dalam membuat programming. Setiap blok mewakili suatu fungsi dalam coding, seperti memindahkan objek, memicu animasi, atau mengontrol visibilitas objek.
Ingin tahu cara menggunakanya?
Fitur Visual Coding dari Assemblr menawarkan sejumlah manfaat bagi para penggunanya:
Siap berkreasi? Coba Visual Code sekarang dan tunjukkan kreativitasmu!
Jangan ragu untuk bagikan keseruan kamu pakai Visual Code dan berikan ulasan pada kami! Kami sangat senang untuk mengundang kamu jadi bagian jadi kami. Bersama-sama, kita bisa membuat Visual Code menjadi lebih baik!
Ikuti terus update selanjutnya karena kami akan terus mengembangkan dan menyempurnakan fitur baru yang menarik ini. Selamat berkreasi!
Jl. Ir. H.Juanda no. 477A Blok D
Bandung, Jawa Barat. Indonesia
336 Smith Street 05-301
Pusat Jembatan Baru, Singapura. 050336
+62 (22) 2046 3080
Hubungi Kami